Liputan6.com, Jakarta - Industri financial technology (fintech) tumbuh pesat seiring hadirnya teknologi baru. Kecerdasan Buatan (AI) hingga kripto mengubah lanskap keuangan global. Namun, sektor ini masih menghadapi tantangan besar, salah satunya adalah belum pulihnya pendanaan ke level puncak seperti saat pandemi 2020–2021.
Menurut laporan Pulse of Fintech dari KPMG, investasi global di sektor ini turun 20% menjadi USD 95,6 miliar, atau sekitar Rp 1,56 kuadriliun (estimasi kurs Rp 16.300) pada tahun lalu. Ini merupakan level terendah dalam tujuh tahun terakhir.
Aktivitas pasar modal pun masih lesu, dengan banyak IPO serta aksi merger dan akuisisi yang tertunda.
Advertisement
Meski begitu, inovasi teknologi terus bergerak maju. Model AI yang semakin canggih mendorong perusahaan meninjau ulang strategi layanan pelanggan dan sistem deteksi penipuan.
Di sisi lain, sistem pembayaran mulai mengadopsi stablecoin untuk transaksi instan tanpa batas waktu.
Di tengah dinamika ini, CNBC dan Statista merilis daftar 300 perusahaan fintech terkemuka di dunia. Daftar tersebut mencakup perusahaan besar dan rintisan di tujuh segmen pasar, disusun tanpa pemeringkatan dan diurutkan berdasarkan abjad.
Proses Kurasi dan Penilaian
Pemilihan 300 perusahaan fintech teratas dilakukan melalui riset meja oleh Statista, dengan masukan editorial dari CNBC.
Pada Februari lalu, CNBC membuka proses pendaftaran bagi perusahaan fintech yang ingin masuk dalam daftar. Mereka diminta mengirimkan sejumlah indikator kinerja utama seperti pendapatan, tingkat pertumbuhan, dan jumlah karyawan kepada Statista. Informasi ini bersifat rahasia dan tidak dipublikasikan.
Selain dari pendaftaran terbuka, Statista juga menganalisis sekitar 2.000 perusahaan tambahan untuk memastikan daftar ini mewakili lanskap industri secara luas.
Penilaian dilakukan berdasarkan sejumlah indikator kinerja umum (KPI), serta metrik khusus yang disesuaikan dengan masing-masing kategori sektor.
Dikutip dari CNBC, Senin (28/7/2025) berikut ini daftar fintech terbaik di dunia:
Pembiayaan Alternatif
Sektor Pembiayaan alternatif merupakan kumpulan perusahaan yang menawarkan layanan keuangan digital yang memungkinkan konsumen dan pelaku usaha memperoleh pinjaman atau menghimpun dana secara daring. Perusahaan Pembiayaan Alternatif yang diberikan penghargaan antara lain:
- Akulaku, Jakarta, Indonesia
- Aye Finance, Gurugram, India
- Best Egg, Wilmington, United States
- Biz2Credit, New York, United States
- Bluevin, Redwood City, United States
- Bondora, Tallinn, Estonia
- C2FO, Leawood, United States
- CapBay, Petaling Jaya, Malaysia
- Collin Crowdfund, Oisterwijk, The Netherlands
- Companisto, Berlin, Germany
- Crowd Street, New York, United States
- Earnest, San Francisco, United States
- Enova, Chicago, United States
- Fundbox, San Francisco, United States
- Funding Circle, London, United Kingdom
- Funding Sociesties, Singapore, Singapore
- Happy Money, Torrance, United States
- InCred, Mumbai, India
- Iuvo Group, Tallinn, Estonia
- Iwoca, London, United Kingdom
- Kueski, Guadalajara, Mexico
- Liberis, London, United Kingdom
- LoanDepot, Irvine, United States
- M-KOPA, London, United Kingdom
- MicroVentures, Austin, United States
- PeerBerry, Zagreb, Croatia
- Plenti, Sydney, Australia
- Prosper, San Francisco, United States
- Raize, Lisbon, Portugal
- SellersFi, Sunrise, United States
- Sun Finance, Riga, Latvia
- Tala, Santa Monica, United States
- Teylor, Zurich, Switzerland
- UnaFinancial, Singapore, Singapore
- Upstart, San Carlos, United States
- Urbanitae, Madrid, Spain
- Wayflyer, Dublin, Ireland
- WeLend, Hong Kong, SAR, China
- YouLend, London, United Kingdom
- Yubi, Chennai, India
Advertisement
Aset Digital
Segmen aset digital meliputi berbagai platform dan alat yang digunakan untuk mengembangkan, mengelola, dan memanfaatkan aplikasi berbasis blockchain, seperti mata uang kripto dan NFT (token yang tidak dapat dipertukarkan). Perusahaan Aset Digital yang yang mendapatkan penghargaan antara lain:
- Binance, Decentralized, Decentralized
- BitGo, Palo Alto, United States
- Blockdaemon, Los Angeles, United States
- Chainalysis, New York, United States
- CoinTracker, San Francisco, United States
- Coinbase, Decentralized, Decentralized
- Consensys, Fort Worth, United States
- Figment, Toronto, Canada
- Finery Markets, Limassol, Cyprus
- Fireblocks, New York, United States
- Galaxy, New York, United States
- Ledger, Paris, France
- Magic Eden, San Francisco, United States
- OKX, San Jose, United States
- OSL Group, Hong Kong, SAR, Cina
- OpenSea, New York, United States
- StraitsX, Singapore, Singapore
- Turnkey, New York, United States
- VGS, San Francisco, United States
- Zodia Custody, London, United Kingdom
Fintech Perusahaan
Sektor Fintech perusahaan mencakup perusahaan-perusahaan yang menyediakan produk digital bagi lembaga keuangan dan pelaku bisnis lainnya. Segmen ini meliputi penyedia layanan perbankan, platform perbankan terbuka (open banking), serta perusahaan yang membantu bisnis dalam memenuhi kewajiban kepatuhan terhadap regulasi.
Kategori fintech perusahaan dalam laporan tahun ini menggantikan dua kategori sebelumnya, yaitu solusi perbankan dan solusi proses bisnis. Perusahaan Fintech yang Memperoleh Penghargaan antara lain:
- ADVANCE AI, Singapore, Singapore
- Airwallex, Singapore, Singapore
- Alloy, New York, United States
- Aspire, Singapore, Singapore
- BILL, San Jose, United States
- Backbase, Amsterdam, The Netherlands
- BioCatch, Tel Aviv, Israel
- Brex, San Francisco, United States
- Candex, New York, United States
- Capitolis, New York, United States
- ClearBank, London, United Kingdom
- ComplyAdvantage, London, United Kingdom
- Datasnipper, Amsterdam, The Netherlands
- FIS, Jacksonville, United States
- Finastra, London, United Kingdom
- Finnovating, Dover/Madrid, United States/Spain
- FloQast, Sherman Oaks, United States
- FreshBooks, Toronto, Canada
- Galileo, Sandy, United States
- GlossgGenius, New York, United States
- Gusto, San Francisco, United States
- Intuit, Mountain View, United States
- Justt, Tel Aviv, Israel
- Kyriba, San Diego, United States
- MX Technologises, Lehi, United States
- NCino, Wilmington, United States
- Navan, Palo Alto, United States
- Nova Credit, San Francisco, United States
- PayFit, Paris, France
- Personetics, New York, United States
- Plaid, san Francisco, United States
- Pleo, Copenhagen, Denmark
- Prestatech, Berlin, Germany
- Q2, Austin, United States
- SEON, Austin, United States
- Socure, Incline Village, United States
- Soldo, London, United Kingdom
- Spendesk, Paris, France
- Sumsub, Limassol, Cyprus
- SymphoniAI, Palo Alto, United States
- Temenos, Geneva, Switzerland
- Thought Machine, London, United Kingdom
- Tipalti, Foster City, United States
- Trovata, San Diego, United States
- TrueLayer, London, United Kingdom
- Xero, Wellington, New Zealand
- Yapily, London, United Kingdom
- Zafin, Vancouver, Canada
- Zest AI, Burbank, United States
- Zip, San Francisco, United States
Advertisement
Teknologi Asuransi
Sektor Perusahaan insurtech merupakan perusahaan yang mengembangkan atau menyediakan produk dan layanan inovatif guna memperkuat, mentransformasi, atau mendisrupsi industri asuransi. Dalam laporan tahun ini, perusahaan-perusahaan insurtech dimasukkan ke dalam daftar fintech global, setelah sebelumnya tercantum dalam kategori tersendiri. Perusahaan insurtech yang memperoleh penghargaan antara lain:
- 180 Seguros, Sao Paulo, Brazil
- Accelerant, Atlanta, United States
- Acko General Insurance, Bengalore, India
- Alan, Paris, France
- Blink Parametric, Cork, Ireland
- Digit Insurance, Bengalore, India
- Entsia, Sidney, Australia
- EvolutionIQ, New York, United States
- Guidewire Software, San Mateo, United States
- Hi Marley, Boston, United States
- Hippo, Palo Alto, United States
- Hyperexponential, London, United Kingdom
- Insurify, Cambridge, United States
- Ki, London, United kingdom
- Kin Insurance, Chicago, United States
- Lemonade, New York, United States
- Mylo, Kansas City, United States
- Next Insurance, New York, United States
- Oscar Insurance, New York, United States
- Peak3, Singapore, Singapore
- PolicyBazaar, Gurgaon, India
- Qoala, Jakarta, Indonesia
- RenewBuy, Gurgaon, India
- Roadzen, Burlingame, United States
- Root Insurance, Columbus, United States
- Sapiesns International, Holon, Israel
- Snapsheet, Chicago, United States
- Veracity Insurance Solutions, Pleasant Grove, United States
- Vitesse, London, United Kingdom
- Wakam, Paris, France
Neobanking
Neobank merupakan bank digital yang menawarkan layanan keuangan secara online, umumnya beroperasi dengan sedikit atau tanpa cabang fisik dan dapat diakses melalui perangkat seluler atau komputer. Perusahaan neobank yang memperoleh penghargaan antara lain:
- Agi Bank, Campinas, Brazil
- Allica Bank, London, United kingdom
- Atom Bank, Durham, United Kingdom
- Bunq, Amsterdam, The Netherlands
- C6 Bank, Sao Paulo, Brazil
- Chime, San Francisco, United States
- Comun, New York, United States
- Dave, Los Angeles, United States
- EQ Bank, Toronto, Canada
- Fondeadora, Mexico City, Mexico
- Inter, Bolo Harizonte, Brazil
- Jilbun Bank, Tokyo, Japan
- KakaoBank, Seongnam-si, South Korea
- Klar, Mexico City, Mexico
- Koho, Vancouver, Canada
- Lunar, Copenhagen, Denmark
- Mercury, San Francisco, United States
- Monzo, London, United Kingdom
- N26, Berlin, Germany
- Neo Financial, Calgary, Canada
- Neon, Sao Paulo, Brazil
- Nest Bank, Warsaw, Poland
- Niyo, Bangalore, India
- Nubank, Sao Paulo, Brazil
- Revolut, London, United Kingdom
- SoFi, San Francisco, United States
- Starling Bank, London, United Kingdom
- Step, Palo Alto, United States
- Stori, Mexico City, Mexico
- TBC Uzbekistan, Tashkent, Uzbekistan
- Tide, London, United Kingdom
- Uala, Buenos Aires, Argentina
- Upgrade, San Francisca, United States
- Varo Bank, San Francisco, United States
- Zopa Bank, London, United Kingdom.
Advertisement
Pembayaran
Segmen pembayaran mencakup layanan dan teknologi yang memungkinkan transaksi antara konsumen dan pelaku usaha, baik online maupun langsung di tempat. Perusahaan yang memperoleh penghargaan antara lain:
- ACI Worldwide, Omaha, United States
- Adyen, Amsterdam, The Netherlands
- AffiniPay, Austin, United States
- Affirm, San Francisco, United States
- Ant Group, Hangzhou, China
- Ant International, Singapore, Singapore
- Ascendy Money, Bangkok, Thailand
- BLIK, Warsaw, Poland
- Balance, New York, United States
- BharatPe, Gurguram, India
- Bkash, Dhaka, Bangladesh
- Block, Oakland, United States
- Checkout.com, London, United Kingdom
- Convera, Seattle, United States
- DANA, Jakarta, Indonesia
- Fiserv, Milwaukee, United States
- Freecharge, Gurguram, India
- GoTo, Jakarta, Indonesia
- Grab Financial Group, Singapore, Singapore
- IBanFirst, Brussels, Belgium
- Imprint, New York, United States
- Interswitch, Lagos, Nigeria
- Klama, Stockholm, Sweden
- Lianlian Digitech, Hangzhou, China
- Lightspeed, Quebec, Canada
- Marqeta, Oakland, United States
- Mastercard, Purchase, United States
- Mollie, Amsterdam, The Netherlands
- Moniepoint, London, United Kingdom
- MyFawry, Cairo, Egypt
- Nexi, Milan, Italy
- Nium, San Francisco, United States
- Nuvei, Montreal, Canada
- Oceanpayment, Hong Kong, SAR, China
- Okoora, Bnei Brak, Israel
- One Inc, Folsom, United States
- Opay, Lagos, Nigeria
- PalmPay, Lagos, Nigeria
- PayPal, San Jose, United States
- PayU, Amsterdam, The Netherlands
- Paymentus, Charlotte, United States
- Paymob, Cairo, Egypt
- Payoneer, New York, United States
- Paysafe, London, United Kingdom
- Paystand, Santa Cruz, United States
- Paytm, Noida, India
- PhonePe, Bengalore, India
- Pliant, Berlin, Germany
- Priority, Alpharetta, United States
- Rapyd, London, United Kingdom
- Razorpay, Bengalore, India
- Remitly, Seattle, United States
- Ripple, San Francisco, United States
- SUNRATE, Singapore, Singapore
- Sezzle, Minneapolis, United States
- Sipay, Istanbul, Turkey
- Stone, Sao Paulo, Brazil
- Stripe, San Francisco/Dublin, United States/Ireland
- SumUp, London, United Kingdom
- Tazapay, Singapore, Singapore
- Tencent, Shenzen, China
- TerraPay, London, United Kingdom
- Thunes, Singapore, Singapore
- Toast, Boston, United States
- Trustly, Sydney, Australia
- Tyro, Sydney, Australia
- Visa, Foster City, United States
- Viva Republica, Seoul, South Korea
- Wave Money, Yangon, Myanmar
- Wise, London, United Kingdom
- Yoco, Cape Town, South Africa
- YouTrip, Singapore, Singapore
- Yuno, New York, United States
- Zaver, Stockholm, Swedan
- Zlich, London, United Kingdom.
Teknologi Kekayaan
Sektor teknologi kekayaan mencakup perusahaan-perusahaan yang menyediakan produk digital di seluruh ekosistem pengelolaan kekayaan. Layanannya meliputi platform dan alat untuk perdagangan daring, manajemen investasi, serta optimalisasi portofolio.
Segmen ini juga mencakup produk keuangan pribadi, seperti pengelolaan uang dan alat perbandingan finansial. Perencanaan keuangan, yang sebelumnya dikategorikan secara terpisah dalam laporan tahun lalu, kini telah digabungkan ke dalam kategori teknologi kekayaan yang lebih luas. Perusahaan yang memperoleh penghargaan untuk kategori Teknologi Kekayaan antara lain:
- Acoms, Irvine, United States
- Addepar, New York, United States
- Albert, Los Angeles, United States
- AngelList, San Francisco, United States
- Atticus, Raleigh, United States
- Betterment, New York, United States
- Bilt, New York, United States
- Bitpanda, Vienna, Austria
- Check24, Munich, Germany
- Clear Street, New York, United States
- Clearwater Analytics, Boise, United States
- Cleo AI, London, United Kingdom
- Docupace, Culver City, United States
- DriveWealth, New York, United States
- EToro, Tel Aviv, Israel
- Empower, Greenwood Village, United States
- Endowus, Singapore, Singapore
- Fundrise, Washington, United States
- GTN, Dubai, United Arab Emirates
- Hakbah, Riyadh, Saudi Arabia
- ICapital, New York, United States
- Interactive Brokers, Greenwich, United States
- LendingTree, Charlotte, United States
- Monarch Money, San Francisco, United States
- MoneyLion, New York, United States
- MoneySuperMarket, Ewloe, united Kingdom
- Moneybox, London, United Kingdom
- Moneyfarm, London, United kingdom
- NerdWallet, San Francisco, United States
- Oportun, San Carlos, United States
- PiggyVest, Lagos, Nigeria
- Plus500, Haifa, Israel
- Pulley, San Francisco, United States
- Quicken, Menlo park, United States
- Raisin, Berlin, Germany
- Raiz, Sydney, Australia
- Robinhood, Menlo Park, United States
- Scalable Capital, Munich, Germany
- Self Financial, Austin, United States
- Smart, London, United Kingdom
- StashAway, Singapore, Singapore
- Taxfix, Berlin, Germany
- Tiger Brokers, Singapore, Singapore
- Trade Republic, Berlin, Germany
- Trading 212, London, United Kingdom
- Uswitch, London, United Kingdom
- Vestwell, New York, United States
- Wealthfront, Palo Alto, United States
- Wealthsimple, Tronto, Canada
- Webull, St Petersburg, United States.
Advertisement